Doa adalah jalinan hebat yang menghubungkan hamba dengan pencipta .Doa juga adalah pengakuan terhadap kelemahan dan kekurangan diri sebagai makhluk Allah . Ia juga adalah perisai yang boleh menghindarkan bala dan musibah .
Doa yang Indah ...
* Aku meminta kepada Allah untuk menyingkirkan penderitaanku .
Allah menjawab , Tidak ... itu bukan untuk Ku singkirkan , tetapi agar kau mengalahkannya .
* Aku meminta kepada Allah untuk menyempurnakan kecacatanku ,
Allah menjawab , Tidak ... Jiwa adalah sempurna , badan adalah sementara .
* Aku meminta kepada Allah untuk menghadiahkanku kesabaran ,
Allah menjawab , Tidak ... Kesabaran adalah hasil daripada kesulitan ; itu tidak dihadiahkan , ia harus dipelajari .
* Aku meminta kepada Allah untuk memberiku kebahagiaan ,
Allah menjawab , Tidak ... Aku memberimu berkat . Kebahagiaan adalah bergantung kepadamu .
* Aku meminta kepada Allah untuk menjauhkan penderitaan .
Allah menjawab , Tidak ... Penderitaan menjauhkanmu daripada perhatian duniawi dan membawamu dekat kepada Ku .
* Aku meminta kepada Allah membantuku mengasihi orang lain , sebagaimana Engkau mengasihiku , Allah menjawab , akhirnya engkau mengerti . HARI INI ADALAH MILIKMU JANGAN SIA-SIAKAN . Bagi dunia kamu mungkin hanyalah seseorang , tetapi bagi seseorang kamu adalah dunianya ...
Allah menerima Doa hambanya melalui tiga cara iaitu ...
1- Diperkenankan doanya ketika di dunia dengan di berikan apa sahaja hajatnya .
2- Doanya sudah diperkenankan tetapi hajatnya itu di simpan dan akan diberikan di akhirat kelak.
3- Doanya sudah diperkenankan tetapi bukan dengan diberikan apa yang diminta , tetapi dengan cara diselamatkan dirinya daripada bala bencana .
( Hadith riwayat Abi Hurairah )
No comments:
Post a Comment